Koleksi Skrip Ruby API SketchUp - Entitas

1. entityID

# Fungsi : Mengambil ID unik dari sebuah entitas 
# entityID ini pada setiap pemodelan selalu berubah & tidak tetap
# Contoh:

panjang = 100
lebar = 200
mod = Sketchup.active_model
ent = model.active_entities

pts = []
pts[0] = [0, 0, 0]
pts[1] = [panjang, 0, 0]
pts[2] = [panjang, lebar, 0]
pts[3] = [0, lebar, 0]

# menambah face pada entity di sebuah model
face = ent.add_face pts
entitas1 = ent[1]
NomorID = entitas1.entityID

UI.messagebox "Nomor ID unik dari entitas1 adalah : #{NomorID}"
Mengambil ID unik dari sebuah entitas - SketchUp Ruby API

2. Mengambil data string nama entitas

# Fungsi : merubah entityID menjadi variabel string
# Method : to_s
# Contoh

panjang = 100
lebar = 100
mod = Sketchup.active_model
ent = mod.active_entities

pts = []
pts[0] = [0, 0, 0]
pts[1] = [panjang, 0, 0]
pts[2] = [panjang, lebar, 0]
pts[3] = [0, lebar, 0]

# menambah face pada entitas
face = entities.add_face pts

ent_garis = entities[1].to_s #entitas berupa garis
ent_face = entities[4].to_s #entitas berupa face

UI.messagebox "String garis  = #{ent_garis}\n String face = #{ent_face} "

Koleksi Skrip Ruby API SketchUp - Entitas


3. Jumlah entitas face

# Fungsi : Menetukan/menghitung jumlah entitas face yang dipilih
# sumber utama skrip dari http://ruby.sketchup.com/Sketchup/Entity.html
# dimodifikasi oleh https://nceptutorial.blogspot.com

selection = Sketchup.active_model.selection #deklarasi variabel seleksi
jum_face = 0 # variable untuk menyimpan jumlah face

selection.each { |entity|
  if entity.is_a? Sketchup::Face
  jum_face = jum_face + 1
  end
}

if not jum_face == 0
  UI.messagebox("Jumlah face yang dipilih : " + jum_face.to_s)
else
  UI.messagebox("Tidak ada entitas face yang dipilih.!")
end

# Keterangan:
# entity.is_a? Sketchup::Face => mendeteksi apakah entity yang dipilih berupa face
# Jika berupa face maka variable jum_face ditambah 1
# Terakhir menampilkan info jumlah face.

Koleksi Skrip Ruby API SketchUp - Entitas Koleksi Skrip Ruby API SketchUp - Entitas Reviewed by NCEP Studio on April 06, 2019 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.